Tuesday, November 8, 2011

Kimia Dasar

Agricultural Engineering - Perlu diketahui ilmu kimia adalah ilmu yang mempelajari tentang susunan, struktur, sifat, perubahan serta energi yang menyertai perubahan suatu materi. Materi sendiri adalah sesuatu yang menempati ruang dan mempunyai massa. Jelas bahwa hampir semua benda di alam dibahas dalam ilmu kimia karena pada dasarnya setiap benda menempati ruang dan mempunyai massa. Artinya setiap benda merupakan materi.



APA YANG DIBAHAS DALAM ILMU KIMIA?
Ilmu kimia membahas semua materi tentang:
  1. Susunannya dan strukturnya. 
  2. Sifatnya. 
  3. Perubahannya. 
  4. Energi yang menyertai perubahannya. 

Untuk Materi Kimia dasar dapat di download di sini

No comments:

Post a Comment